3 tahun lalu

RUPSLB PT Transkon Jaya Tbk Setuju Pendirian Dua Anak Perusahaan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Transkon Jaya Tbk. (TRJA) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB). Dalam RUPSLB disetujui pendirian dua anak perusahaan masing-masing PT Multinet Perkasa Indonesia dan PT Borneo Sentana Gemilang. Direktur Utama Transkon Jaya Lexi R Rompas menjelaskan, studi kelayakan bisnis yang dilakukan oleh perusahaan guna mendukung proses pengambilan keputusan telah dilakukan […]