2 tahun lalu

Satpol PP Kota Balikpapan Akan Intensifkan Penertiban Terhadap PMKS

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Balikpapan melalui Satgas Khusus Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) akan mengintensifkan kegiatan penertiban terhadap gelandangan, pengemis hingga anak jalanan (anjal). Kepala Satpol PP Kota Balikpapan Zulkifli mengatakan, banyak keluhan warga tentang semakin maraknya aksi para Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) di Kota Balikpapan. “Memang pada […]