Simon Sulean Resmi Jabat Ketua IKAT Balikpapan Periode 2021-2026
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Ketua Ikatan Keluarga Toraja (IKAT) Balikpapan masa bakti 2021-2026 Simon Sulean beserta anggota secara resmi dikukuhkan Ketua IKAT Kalimantan Timur (Kaltim) Dr D.B Paranoan, di Ballroom Hotel Bahtera pada hari Sabtu (23/7/2022). Kegiatan pengukuhan pengurus IKAT dihadiri Sekretaris Kesatuan Bangsa dan Politik Balikpapan Sugianto yang mewakili Walikota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE, […]