Penulis: Adm2-gk

Tana Paser – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Paser telah menetapkan pasangan Fahmi-Masitah sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten paser terpilih pada Pilkada 2020. “Kami sudah tetapkan pasangan Fahmi-Masitah melalui rapat pleno terbuka, Jumat malam (22/01/2021) lalu,” kata Ketua KPU Paser Abdul Qayyim Rasyid, Senin (25/01/2021). Penetapan Bupati-Wabup Paser saat itu kata dia, dihadiri Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah dan perwakilan partai pengusung calon Bupati. Diketahui bahwa pada Pilkada 2020 lalu Kabupaten Paser memiliki empat pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati. Pasangan Fahmi – Masitah mendapatkan 57.809 suara atau 46,32 persen dari total suara keseluruhan. Sementara…

Read More

Tana Paser, InfoPublik – Pemerintah Kabupaten Paser Kalimantan Timur pada tahun 2021 mengalokasikan anggaran sebesar Rp3 Miliar untuk bantuan ternak sapi dan kambing melalui aspirasi atau pokok pikiran Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD). “Tahun ini anggaran Rp3 Milyar untuk bantuan ternak sapi dan kambing dari dana aspirasi,” kata Kabid Peternakan pada Dinas Peternakan dan Perkebunan Paser, Siti Fatimah, Senin (25/01/2021). Sebanyak 18 kelompok akan mendapatkan bantuan sapi dan satu kelompok mendapat bantuan kambing. “Masing-masing kelompok beda, kisaran 18 ekor sapi per kelompok,” kata Fatimah. Fatimah memperkirakan total sebanyak 300 sapi yang akan diberikan kepada 18 kelompok itu. Ia memastikan bantuan…

Read More

PASER, Gerbangkaltim.com – Dinas Pemberdayaan Masyarakat  Desa (DPMD) Kabupaten Paser  akan membatasi  jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) di setiap Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) yang akan digelar 8 April 2021 mendatang. “Setiap TPS kami batasi hanya 500 orang,” kata Sekretaris DPMD Paser  Jarkawi, Senin (25/01/2021). Ia mengatakan ketentuan pembatasn DPT pada Pilkades itu mengacu pada surat Kemendagri  Kementerian Dalam Negeri Nomor 140/5469/BPD. “Tujuannya untuk mengantisipasi penularan covid-19,” ucapnya. Untuk saat ini, lanjut Jarkawi, telah dibuat 136 TPS yang tersebar di 52 desa. “Kemungkinan jumlah TPS akan bertambah,” kata Jarkawi. Perubahan jumlah TPS menurutnya, menyesuaikan dengan jumlah…

Read More

PASER, Gerbangkaltim.com – Rumah Tahanan (Rutan) Negara kelas IIb Tanah Grogot Kabupaten Paser memindahkan 48 narapidana  ke Lembaga Pemasyaraktan (Lapas) Narkotika Kelas III Samarinda guna mengurangi kelebihan kapasitas di rutan itu. “Sabtu kemarin (23/01/2021) 48 tahanan telah kami pindahkan ke Samarinda,” kata Kepala Rutan kelas IIb Tanah Grogot Doni  Handriansyah saat dikonfirmasi Senin 25 Januari 2021. Doni mengatakan pemindahan tersebut dilakukan untuk mengurangi kelebihan kapasitas di rutan itu yang saat ini menampung 713 tahanan.”Idealnya kami menampung 154 saja, karena kepenuhan kami pindahkan,” katanya. Doni Handriansyah menjelaskan para narapidana kasus narkotika yang dipindahkan itu umumnya yang menjalani dua sampai delapan tahun…

Read More

PASER, Gerbangkaltim.com – Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Paser bersama organisasi kemanusiaan setempat akan mengirimkan sejumlah obat-obatan untuk warga terdampak banjir di Kalimantan Selatan (Kalsel). “Bantuan obat-obatan akan kami berikan untuk korban banjir di Kalsel,” kata Kepala UPTD Perlindungan Perempuan dan Anak DP2KBP3A Paser, Mukhlas, Jumat (22/01/2021). Bantuan yang diberikan itu kata Mukhlas berupa obat-obatan , vitamin, bahan hygine perorangan, makanan, kebutuhan anak-anak dan lainnya. Bantuan ini akan disalurkan ke warga terdampak banjir di Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Penggalangan bantuan lanjut Mukhlas bekerjasama dengan organisasi kemanusiaan Bulan Sabit Merah Indonesia (BSMI) dan Aliansi Paser…

Read More

PASER, Gerbangkaltim.con – Wakil Bupati Paser Kaharuddin meminta kepada 60 relawan yang berangkat ke Kalimantan Selatan, agar bekerja maksimal membantu korban terdampak banjir di daerah tersebut. Hal itu ia sampaikan saat melepas 60 relawan yang terdiri dari 29 anggota Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan 40 tenaga medis yang tergabung dalam Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Ikatan Apoteker Indonesia (IAI) Cabang Paser, di kantor Bupati Paser, Jumat (22/01/2021). “Jadilah duta Kabupaten Paser yang berhati mulia, ramah, ringan tangan, serta bertaqwa kepada Allah Swt, dan semaksimal mungkin mengembalikan kondisi fisik dan psikis para korban,” kata Kaharuddin. Anak-anak korban banjir menurutnya mengalami…

Read More

PASER, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kabupaten Paser akan mendirikan pos kesehatan di salah satu daerah terdampak banjir di Kalimantan Selatan (Kalsel) yakni di Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Hal tersebut disampaikan Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Paser Edward Effendi saat pelepasan 60 relawan BPBD dan tenaga medi oleh Wakil Bupati Paser Kaharuddin di kantor Bupati, Jumat (22/01/2021). “Kita akan dirikan pos kesehatan di Barabai (Hulu Sungai Tengah) untuk membantu masyarakat di sana,” kata Edward. Keenam puluh relawan yang berangkat ke Kalsel hari ini (22/01/2021) terdiri dari 20 anggota BPBD dan 40 tenaga medis yang tergabung dalam Ikatan Dokter Indonesia (IDI)…

Read More

PASER, Gerbangkaltim.com– Wakil Bupati Paser Kaharuddin melepas 60 relawan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan tenaga medis, serta bantuan senilai Rp300 juta untuk membantu korban bencana banjir di Hulu Sungai Tengah Kalimantan Selatan (Kalsel), di kantor Bupati, Jumat (22/01/2021). Keenam puluh relawan terdiri dari 20 anggota BPBD dan 40 tenaga medis yang tergabung dalam Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan perwakilan Ikatan Apoteker Indonesia (IAI) Paser. Pelepasan disaksikan Kepala Pelaksana BPBD Paser Edward Effendi, Kepala Dinas Kesehatan Amir Faisol, Ketua IDI Cabang Paser dr. Kamal Anshari dan perwakilan IAI Paser. “Kami ucapkan terima kasih sekaligus selamat kepada BPBD, IDI dan IAI…

Read More

PASER, Gerbangkaltim.com – Kepala Rumah Tahanan (Rutan) Negara Kelas IIb Tanah Grogot Kabupaten Paser Doni Handriansyah mengatakan akan memberi sanksi kepada narapidana di rutan tersebut yang memiliki bunker atau lubang bawah tanah. Bunker tersebut dijadikan tempat penyimpanan barang-barang yang dilarang beredar di rutan seperti handphone, tali tambang, cat dan pasir. “Kami akan kurangi hak-haknya dan berikan sanksi seperti  hukuman tutupan sunyi, tidak dapat remisi, dan lainnya tergantung kesalahanya,” kata Doni, Kamis (21/01/2021). Sebelumnya, Kepala Rutan Paser pada Senin (18/01/2021) melakukan inspeksi mendadak (sidak) dan mendapati sebuah lubang di salah satu sel tahanan yang berisi handphone dan benda yang dilarang lainnya.…

Read More
HL

PASER, Gerbangkaltim.com – Asisten Ekonomi dan Pembangunan Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Paser Ina Rosana meminta kepada Dinas Komunikasi dan Informatika Statistik dan Persandian (DKISP) untuk menghidupkan peran dari Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi. Sebab menurut Ina, PPID merupakan bentuk keterbukaan informasi pemerintah terhadap masyarakat. Hal itu ia sampaikan usai memimpin rapat dengan DKISP Paser di kantor Bupati, Kamis (21/01/2021). “Kalau PPID terlaksana, kita lebih bisa menyampaikan informasi secara terbuka ke masyarakat dan pihak yang membutuhkan informasi itu,” ujar Ina. Sebelumnya DKISP Paser telah menyosialisasikan kepada perangkat daerah dan instansi lain terkait keterbukaan informasi yang menjadi tugas dari PPID. Namun, dalam…

Read More