Jembatan di Muara Komam Paser Longsor
PASER, Gerbang Kaltim.com – Sebuah jembatan kayu penghubung desa Swan Slutung di Kecamatan Muara Komam Kabupaten Paser diterjang banjir pada Jumat (25/2) malam. Warga Swan Slutung, Hasan, mengatakan jembatan di atas sungai Katas di desa tersebut sudah beberapa kali rusak akibat diterjang air sungai saat kondisi curah hujan tinggi. “Sementara jembatan tidak bisa dilewati kendaraan […]