Presiden Jokowi Bertolak ke Amerika Serikat Hadiri KTT AS-ASEAN
Banten, Gerbangkaltim.com – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) beserta Ibu Iriana Joko Widodo bertolak ke Washington DC, Amerika Serikat (AS), Selasa (10/5/2022). Presiden Jokowi akan melakukan serangkaian agenda kunjungan kerja pada 11-13 Mei 2022. “Pagi ini, saya dan delegasi akan berangkat melaksanakan kunjungan kerja ke Washington DC dari tanggal 11 sampai 13 Mei 2022,” ujar […]