Personel Batalyon A Brimob Kaltim
Dua personel Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim terus meningkatkan keterampilan terjun payung mereka dengan mengikuti pelatihan Indoor Skydiving di fasilitas Wind Tunnel Satlat Korps Brimob Polri, Cikeas, Jawa Barat, Senin (2/9/2024).