Bhaksos Prajurit Lanal Balikpapan Bagi Bantuan Bagi Warga Korban Kebakaran
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pasca terjadinya kebakaran besar yang melanda puluhan rumah warga di wilayah RT 44, 45 dan 47 Balikpapan Barat yang menyebabkan beberapa puluhan rumah tampak sudah rata dengan tanah, dan yang tersisa hanyalah rongsokan sisa-sisa kebakaran, momen ini langsung dimanfaatkan oleh segenap Prajurit Lanal Balikpapan untuk turun langsung memberikan bantuan materiil serta dukungan […]