hilmansyah muhammad

Timeline hilmansyah muhammad

3 tahun lalu

Perempuan Diharap Dapat Berkolaborasi Dalam Membangun Ekonomi Kreatif dan Pariwisata

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud membuka bimbingan teknis yang di gelar Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI terkait peran strategis perempuan dalam mempromosikan event pariwisata dan ekonomi kreatif di Bumi Etam yang berlangsung di Ballroom Hotel Novotel. “Peran perempuan Kalimantan Timur (Kaltim) sangat diharapkan untuk bisa berkolaborasi dalam membangun ekonomi kreatif […]

3 tahun lalu

Meski Belum Ada Kepastian Keberangkatan, 542 Calhaj Asal Balikpapan Dapat Vaksin Booster

Balikpapan, Gerbangkaltim.com– Dinas Kesehatan Kota Balikpapan melaksanakan pemberian vaksin ketiga atau booster bagi sebanyak 542 calon jamaah haji asal Kota Balikpapan. Pemberian vaskin ini sebagai syarat yang ditetapkan kepada calon Jemaah yang akan melaksanakan ibadah haji di Tanah Suci. “Ya alhamdulillah hari ini, kami dari Dinas Kesehatan Kota Balikpapan menindak lanjuti SE dari Kemenkes RI […]

3 tahun lalu

Meski Kilang Sempat Terbakar, Pertamina Balikpapan Pastikan Lifting Migas Aman

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional Refinery Unit V Balikpapan memastikan lifting atau volume produksi minyak dan gas yang dijual dalam keadaan aman. Menyusul terjadinya kebakaran yang terjadi are inlet pipa finfan cooler hydrocracker B atau pendingin minyak yang menggunakan system haed exchange atau penukar panas dengan udara. “Jadi operasional sekarang masih normal semuanya, […]

3 tahun lalu

Kilang Pertamina Terbakar, Warga Diminta Tidak Khawatir

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Kilang RU V PT Pertamina (Persero) Balikpapan mengalami kebakaran pada Jumat pagi sekitar 10.30 wita. Saat ini proses pemadam sedang dilakukan oleh Petugas HSSE Pertamina. Salah seorang warga Rio mengatakan, saat kejadian tengah makan di warung, tiba-tiba ada asap hitam dan muncul api di kawasan kilang. “Api langsung membesar mas, warga juga […]

3 tahun lalu

Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud Buka Training Center Kafilah MTQ Kota Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com -Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud resmi membuka pembinaan dan pemusatan latihan atau training center (TC) Kafilah MTQ Kota Balikpapan, dalam rangka persiapan MTQ Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) ke 43 di Samarinda. Rahmad menyampaikan pelatihan ini dapat mewujudkan Balikpapan sebagai Kota Mahdinatul Iman dengan menanamkan anak-anak untuk mencintai Alquran. “Ini adalah usaha kita […]

3 tahun lalu

Asik Berenang, Seorang Pemuda Tenggelam di Pantai Manggar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Asik berenang seorang pemuda di kabarkan tenggelam saat berenang bersama teman-temanya di kawasan Pantai Manggar, Jalan Tanjung Kelor, Kelurahan Manggar Baru, Balikpapan Timur. “Tadi saya dapat informasi sekitar pukul 15.30 Wita, saat itu katanya ia sedang mandi-mandi sama iparnya,”ujar Orang Tua Korban, Hamid, dilokasi kejadian, Kamis (3/3/2022). Korban yang diduga tenggelam ini […]

3 tahun lalu

Harga Daging Sapi di Balikpapan Tembus Rp140 Ribu Perkilogram

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kenaikan harga daging sapi yang terjadi di pasaran di Kota Balikpapan saat ini ternyata dipicu karena kenaikan harga harga ternak dan daging sapi kemasan di Australia. Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan, Arzaedi Rachman mengatakan, Kota Balikpapan sampai saat ini masih sangat bergantung pada daging impor asal Australia, termasuk dari dari New […]

3 tahun lalu

BKPSDM Sebut 38 ASN Lolos Seleksi Administrasi Pimpinan Tinggi Pratama

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Setda Kota Balikpapan secara bertahap akan mengisi kekosongan jabatan Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemkot Balikpapan. Pasalnya, sudah dilaksanakan seleksi jabatan untuk tingkat pimpinan tinggi pratama (eselon 2). Seperti yang tertuang dalam pengumuman Nomor 05/PANSEL-BPPN/III/2022 Tentang Hasil Seleksi Administrasi seleksi terbuka pengisian jabatan pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemkot Balikpapan […]

3 tahun lalu

Disdag Prediksi Harga Tahu dan Tempe Naik Hingga Mei 2022

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Perdagangan Kota Balikpapan memprediksi kenaikan harga tahu dan tempe di Kota Balikpapan akan berlangsung hingga bulan Mei 2022 mendatang. Sehingga kepada produsen untuk mewaspadai penerapan kenaikan harga kedelai di dalam negeri mulai bulan ini. “Kemungkinan harga tahu dan tempe terasa naik sampai dengan bulan Mei nanti. Jadi belanjakan sesuai dengan kebutuhan […]

3 tahun lalu

Minim Alat Keselamatan, Pertamina Bagikan Pelampung Ke Nelayan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Prihatin dengan keselamatan nelayan saat melaut untuk mencari ikan, PT Kilang Pertamina Balikpapan melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) dan dalam rangkaian kegiatan bulan bakti Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) membagikan pelampung dan Kotak Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K). “Kegiatan ini masih dalam rangkaian kegiatan bulan bakti Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) […]