Kasus Dugaan Suap, Bupati HSU Nonaktif Abdul Wahid Bakal Diadili
Jakarta, Gerbang Kaltim.com – Terkait dengan kasus dugaan suap, gratifikasi, dan tindak pidana pencucian uang (TPPU), Bupati Hulu Sugai Utara (HSU), Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) Abdul Wahid, bakal diadili. Pasalnya, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan, berkas penyidikan Bupati HSU nonaktif Abdul Wahid, sudah selesai. Tinggal menunggu waktu persidagangan digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). […]
